Resep Nasi Goreng Gerobak Kaki Lima Nikmatnya Ketagihan

Nasi goreng yaitu satu di antara hidangan paling sederhana dimasak kapan saja. Bumbu yang dimanfaatkan juga sangat sederhana. Kreasi resep nasi goreng bisa dibuat memakai beragam bahan. tidak sekadar terkenal di Indonesia, nasi goreng juga beken di negara lain dengan beragam variasi.


Nasi goreng yaitu hidangan yang enteng ditata dan dikonsumsi oleh berlimpah orang. Di Indonesia, nasi goreng selalu ada baik di warung tenda hingga restoran berbintang. Penikmat nasi goreng juga beragam dan tidak memahami batas usia.


Nasi goreng tak selalu berwarna coklat. Bila mau variasi lain, sebagai gantinya pakai saus tomat, saus cabai, maupun kecap asin. Jenis nasi yang paling baik untuk nasi goreng wajib sedikit bertepung, harum, dan memiliki tekstur kenyal.



Icha Annisa Septiana @Chef_2583423 Banjarmasin


sering beli nasi goreng di abang2 kaki lima maupun yang gerobak keliling.terinspirasi untuk.bisa membuatnya resep asli by icha


15 menit


Bahan-bahan


1 porsi

  • 1 piring nasi
  • 1 butir telur
  • secukupnya daging ayam yang sudah dipotong2 dadu
  • kol diiris2 tipis
  • 4 biji bawang putih
  • secukupnya sawi potong2
  • 4 biji bawang merah
  • 2 sdm minyak goreng
  • 3 sdm saus tomat
  • 1 sdm kecap manis
  • 1/2 sdt kecap asin
  • secukupnya garam dan gula
  • royco/masako
  • secukupnya penyedap rasa
  • sedikit merica
  • 1/2 sdt minyak ikan

Cara Membuat


  1. ulek bawang merah dan putih sisihkan. cuci bersih kol dan sawi yang sudah dipotong2.panaskan wajan beri minyak goreng kemudian tumis bumbu biarkan api besar sambil sesekali diaduk2 sampai mengeluarkan aroma harum, kemudian masukan ayam,saus tomat aduk rata beri air sedikit untuk melunakan ayam masak sampai matang dengan api sedang.


  2. ketika ayam sudah mulai matang masukan kol dan sawi masak sampai agak layu kemudian masukan nasi sambil terus diaduk beri garam,gula,penyedap,kecap.koreksi rasa terakhir masukan minyak ikan aduk lagi. ketika rasa dirasa sudah mulai pas matikan kompor.tata nasi goreng di piring.sajikan dengan pelengkap telur dadar,ayam suwir atau ayam asam manis.sajikan dengan garnish tomat,timun dan daun selada.
    selamat menikmati.
    bila suka pedas bisa dengan menambahkan potongan cabe rawit di nasi.